Jumat, 30 September 2011

MoNuMen-MonuMeN aNeh daN uNik

 

Monumen Penis [Cangchung China] ???

Siapa yang mengira bahwa penis terbesar di dunia akan berasal dari Cina dari semua tempat? Monumen ini berdiri kokoh di tengah-tengah Longwan Dukun Amusement Park, di Changchun. Monumen setinggi 30 kaki (± 9,9 meter) ini tebuat dari konstruksi baja yang dilapisi totem jerami. Walaupun sempat di protes akibat banyak nya anak-anak yang berkunjung ke taman tersebut, pemerintah setempat cuek-cuek aja.
 
 
 
 
Tugu monument yang Terbuat dari Rongsokan Sepeda
 
Tugu monumen biasanya dibangun untuk memperingati suatu peristiwa sejarah yang merupakan simbolisasi dari peristiwa sejarah tersebut. Beragam model tugu monumen yang ada di dunia ini. Namun, jika sebuah tugu monumen merupakan rongsokan dari berbagai jenis sepeda, seperti apa bentuknya, ya?
aneh sih tapi kreatif juga ya!!!
Monumen “Sepatu Bush” (Tikrit, Irak)
 
Monumen ini di bangun untuk memperingati seorang jurnalis Irak yang dengan semangat “kepahlawanan” berani melempar sepatu kepada Presiden AS waktu itu George W. Bush. Bahkan Kejadian pada Desember 2008 tersebut dijadikan sebuah catatan sejarah di buku Ensiklopedi bangsa Irak.




 Monumen Bawah Air ( Grenada )

Monumen ini di bangun oleh Pematung Jason de Caires Namun Taylor. Monumen ini dapat ditemui di dasar Teluk Moliniere di Grenada, yang terdiri dari puluhan patung yang dibangun di atas tanah dan terendam di daerah itu sejak Mei 2006. monumen bawah air Taylor seharusnya menyoroti proses ekologis dan mereka sendiri bertindak sebagai terumbu karang buatan untuk kehidupan laut lokal.
Patung-patung ini terletak di bagian yang dangkal Teluk Moliniere dan mudah diakses oleh penyelam.




Monumen Land Rover's Car






 Monumen Rumah Terbalik

Monumen ini terletak di Vancouver – British Columbia,  Kanada yang dibangun sejak ta­hun 1997. yang merancang monumen itu Dennis Op­penheim.


Monumen Mano del Desertio

Monumen setinggi 11 meter ini bernama Mano del Desertio yang dapat ditemukan terbenam dalam pasir di padang pasir Atacama, Chile. Monumen ini sudah ada sejak tahun 1992 dan terbuat dari kombinasi besi dan semen, tangan raksasa ini di desain dan dibangun oleh pemahat dari chile bernama Mario Irarrazabal


Tidak ada komentar:

Posting Komentar